Rapat Kerja Komisi 2 DPR RI dengan Menteri PAN RB terkait Pemindahan ASN ke Ibu Kota Nusantara
Memindahkan ASN ke IKN bukan hal yang mudah baik secara sosiologis dan psikologis. Patut dicatat, ini adalah proses memindahkan orang, bukan barang.
Continue reading “Rencana ASN Pindah ke IKN? Harus Ada Insentif Khusus!”