Soal Proposional Tertutup di Pemilu 2024, ini Kata Politisi PDI Perjuangan

Apa Kabar Indonesia Malam tvOne, 30 Desember 2022

UUD 1945 jelas menyatakan bahwa peserta pemilu legislatif adalah partai politik. Implementasinya, parpol menempatkan orang-orangnya dalam pemilu. Yang diadili ya bagaimana parpol itu memilih calon-calonnya, becus tidak sebagai caleg? Bukan semata karena sebagai pengusaha berduit lalu mendapat posisi di nomer jadi.

Continue reading “Soal Proposional Tertutup di Pemilu 2024, ini Kata Politisi PDI Perjuangan”

Lebih Penting dari Sekadar Sosok Capres…

Kompas Petang, Kompas TV, 30 Desember 2022

Terkait rencana pengumuman calon presiden PDI Perjuangan, timing dan orangnya siapa, sepenuhnya Ibu Mega yang akan menyampaikan ke publik. Lebih penting dari sekadar sosok yakni bagaimana kriteria pemimpin yang memiliki standar minimal threshold ideologis, kriteria sosok tokoh bangsa seperti Presiden Sukarno, Bu Megawati, dan Pak Jokowi.

Continue reading “Lebih Penting dari Sekadar Sosok Capres…”

Natal Bersama PDI Perjuangan, Megawati: Momentum untuk Pulih dan Bangkit, Gelorakan Solidaritas Antar Umat Beragama

Ketua Umum PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri berpesan agar Natal menjadi momentum bagi kita untuk terus menggelorakan solidaritas antar umat beragama. Solidaritas kebangsaan itu akan menumbuhkan harapan untuk pulih dan bangkit dari segala tantangan dan masalah yang dihadapi bangsa ini.

Continue reading “Natal Bersama PDI Perjuangan, Megawati: Momentum untuk Pulih dan Bangkit, Gelorakan Solidaritas Antar Umat Beragama”

Komisi VI DPR RI Lakukan Pengawasan Sejumlah Komponen UMKM di Sumatera Barat

Dalam Kunjungan Kerja Reses Masa Persidangan II Tahun 2022-2023 di Sumatera Barat, Tim Komisi VI DPR RI melakukan pengawasan dengan melakukan pertemuan dengan Eselon I Kementerian BUMN, Dirut PT. Pertamina, Dirut PT. Patra Niaga, Dirut PT. PLN dan Dirut PT. Pupuk Indonesia. Hal ini terkait dengan sejumlah komponen UMKM, seperti penyaluran gas subsidi 3 kg, ketersediaan BBM, listrik desa dan subsidi pupuk untuk mendukung UMKM di Sumatera Barat dalam pemulihan pasca pandemi Covid-19.

Continue reading “Komisi VI DPR RI Lakukan Pengawasan Sejumlah Komponen UMKM di Sumatera Barat”