Serba-Serbi Kuliner Bang Karno: Dari Kegemaran Makan Pakai Tangan, Roti Lebar Isi Madu, Sampai Nasi Lodeh Kuah Panas

Bung Karno merupakan seorang pendidik yang mengajar bangsa ini untuk memiliki ideologi nasionalisme, sekaligus menunjukkan dirinya sebagai seorang pemimpin yang mencintai keindahan. Keindahan dalam perspektif Bung Karno termasuk di dalamnya juga bagaimana cita rasa kuliner, terutama kuliner Indonesia yang sangat beragam. Dua hal ini saling berkaitan satu sama lain, yakni cara kita melihat kuliner kesukaan Bung Karno, sekaligus harus juga melihat bagaimana ideologi Bung Karno.

Continue reading “Serba-Serbi Kuliner Bang Karno: Dari Kegemaran Makan Pakai Tangan, Roti Lebar Isi Madu, Sampai Nasi Lodeh Kuah Panas”

Bung Karno di Mata Dunia Episode 2: Bung Karno di Mata Pakistan

“Soekarno selalu bersama Pakistan”, itulah kesan yang dipegang oleh rakyat Pakistan ketika mengingat akan jasa-jasa Bung Karno terhadap Bangsa Pakistan.

Saat terjadi konflik wilayah antara Pakistan dan India, Soekarno berada di belakang Pakistan. Meskipun Soekarno dikenal sangat dekat dengan Nehru, Perdana Mentri India kala itu, Soekarno tetap bersama Pakistan dan membantu rakyat Pakistan selama perang pada tahun 1965.

Continue reading “Bung Karno di Mata Dunia Episode 2: Bung Karno di Mata Pakistan”

Penggagas Inovator 4.0: Bung Karno Bukan Sekadar Pembelajar Ilmu, Tapi Sumber Ilmu Itu Sendiri

Ir. Soekarno merupakan sosok ilmuwan yang sangat pintar. Selain menempuh pendidikan tinggi sebagai seorang arsitek, Bung Karno juga dianugerahi 26 doktor honoris causa, dengan rincian 17 gelar doktor kehormatan dari universitas luar Negeri dan sembilan kampus dalam negeri. Singkatnya, Bung Karno memiliki dasar keilmuan arsitek, tetapi pengetahuannya tentang politik, filsafat dan ilmu lain sangat bisa untuk diperhitungkan.

Continue reading “Penggagas Inovator 4.0: Bung Karno Bukan Sekadar Pembelajar Ilmu, Tapi Sumber Ilmu Itu Sendiri”

Karakter ‘Nation Building’ Warnai Pembangunan Masjid Sentuhan Bung Karno

Imajinasi Bung Karno sangat luas sampai ke lingkup arsitektur pembangunan masjid tempat beribadah yang sesuai dengan karakter Indonesia. Ketika Bung Karno menempuh pendidikan tinggi di Bandung, ia memiliki biro arsitek dengan sahabatnya, Ir. Anwari. Hasilnya, ada pada sebuah karya masjid di Jalan Suniaraja, Bandung, dengan arsitektur bunga padma yang menjadi bagian dari kisi-kisinya. Sayang, masjid bersejarah itu kini sudah dirobohkan.

Continue reading “Karakter ‘Nation Building’ Warnai Pembangunan Masjid Sentuhan Bung Karno”